Wednesday, December 5, 2012

Mengurangi resiko kemandulan



Siapa yang menghendaki kemandulan? Seberapa miskin/ kurang mampunya seseorang tidaklah ada yang menghendaki agar sepanjang ayatnya tidak memiliki keturunan. Punya suatu keturunan adalah diwajibkan oleh semua agama, maka dengan itu agar kewajiban agama tercapai (mengurangi resiko kemandulan), hendaknya dijauhkan makanan-makanan berikut ;
1.       Gula, makanan dengan kadar gula yang tinggi dianggap sebagai penyebab infertilitas wanita.
2.       Kafein, produk kafein terutama kopi dapat menyebabkan kemandulan pada wanita. Bagi wanita dalam program kehamilan dianjurkan untuk berhenti munum kopi.
3.       Daging dan telur mentah, hindarilah daging dan telur mentah guna mencegah kemandulan.
4.       Nikotin, kandungan nikotin dalam rokok dalam menurunkan kesuburan, terutama pada wanita dan menurunkan kwantitas dan kwalitas sperma pada laki-laki, dan meningkatkan jumlah sperma abnormal. Parahnya bahaya akibat merokok tidak hanya mengintai perokok itu sendiri (perokok aktif), tapi juga orang lain yang ada disekitarnya (perokok pasif).

No comments:

Post a Comment

Baca juga yang ini