Saturday, July 14, 2012

OGOH OGOH TAHUN BARU SAKA

Pergantian tahun baru saka terjadi setiap tahun, tepatnya pada Tilem Sasih Kesanga yang terkenal dengan sebutan " Tawur Agung Kesanga " dan esoknya adalah Tahun Baru Saka. Di Bali dan juga di desa Belimbing Kecamatan Pupuan Kabupaten Tabanan dibuat ogoh ogoh untuk memeriahkan pergantian tahun baru saka tersebut. Ogoh ogoh itu di arak di spanjang jalan raya wilayah Desa Wisata Belimbing, berawal dari sekitar Pura Luhur Mekori ke selatan, beleganjur, kulkul, obor, dan kentongan pengiringnya. Meriahlah suasana malam pergantian tahun baru saka di Belimbing.Prosesi ini ada setahun sekali.







No comments:

Post a Comment

Baca juga yang ini